Halo, Terima Kasih Sudah Meluangkan Waktu Di Website Kami. Di Halaman FAQ ini kami Sudah Merangkum Informasi yang sering ditanyakan .Apabila Anda tidak menemukan Jawaban pertanyaan Anda Silakan hub kami Via Contact.
Komplek Ruko Taman Ratu Blok B No.108,110.
Duri Kepa, Jakarta Barat 11510. Indonesia
Waktu operasional kami yaitu dari hari Senin – Jum’at, dari pukul 09.00 – 16.00 WIB, dan Sabtu dari pukul 09.00 – 14.00 WIB
RakDisplay Indonesia membuat produk-produk untuk keperluan promosi.
Seperti Clipstrip, Counter Display, Acliric Display,Rak Kayu, Rak Karton,Booth Display, dsb.
Tidak, Product Kami di Produksi Sesuai Pesanan Pelanggan.
Secara umum ada 3 macam Kriteria Rak
1. Ready Template Blangko
* Kami Sudah Menyediakan Ukuran Dan Template Standart Rak.
* Tersedia Di Menu Shop
* Waktu Po 1-2 Hari Kerja (untuk order <10 unit)
2. Ready Template + Print Branding
* Kami Sudah Menyediakan Ukuran Dan Template Standart Rak.
* Tersedia Di Menu Shop
* Waktu Po 3-5 Hari Kerja (untuk order <10 unit)
3. Fully Custom Rak (Min Order 6 Unit)
* Ukuran dan Model Rak Sesuai permintaan Customer
* Wajib Menyertakan Model, Ukuran Detail dan Desain Rak
* Waktu Po 7-10 Hari Kerja (untuk order <10 unit)
Untuk Rak Ready Template Harga Bisa Di Cek Di Menu Shop
Untuk Custom Rak, Harga baru Bisa Kami Kalkulasi Setelah Kami Mendapatkan Detail Kebutuhan Anda. Harganya akan Tergantung Dari Bentuk,Material yang Digunakan, tingkat kesuliatan, dan Jumlah Pemesanan.
Secara Umum Rak Custom Biayanya Lebih Mahal dibandingkan Rak Ready Template dan membutuhkan waktu produksi yang lebih lama.
Note : Untuk Menjaga Privasi Klien, Kami Tidak Menyediakan Pricelist dan Detail ukuran untuk Rak Di Portfolio Kami.Apabila Anda Tertarik Dengan Model Salah Satu rak yang Ada, maka Anda Wajib Menyertakan ukuran Kebutuhan Anda Sendiri, Mohon Maaf Peryatan tentang ukuran saya sama persis seperti contoh di portfolio tidak akan kami layani.
Min Order 1 Unit (Untuk Rak Ready Template)
Untuk Rak Custom Min Order 6 unit
Untuk Rak Ready Template Silakan Klik Menu Shop
1. Pilih Model Rak Yang Di Inginkan
2. Pilih Apakah Blangko, Spot Print, atau FullPrint
3. Pilih Jumlah Pemesanan
4. Add To Cart
5. Ikutin Petunjuk Selanjutnya
Template Desain Akan Dikirimkan Ke Email Anda yang Terdaftar Setelah Anda Melakukan Konfirmasi Pembayaran.
Waktu Produksi Di Hitung Setelah Anda Mengirimkan Kembali File Desain Sesuai Dengan Template yang Kami Kirim.
Bisa, karna kami melayani pengiriman ke seluruh Indonesia, biayanya tergantung cargo expedisi yang digunakan.
Untuk pengiriman Di Dalam Jakarta Dapat Mengunakan Jasa Gojek/Grab atau Instan Kurir Lainnya
Untuk Pengiriman Keluar Jakarta
Kami mengunakan Cargo Pihak Ke 3, Seperti JNE,Wahana,Cobra,Indah Cargo,Mex Berlian, Duta Cargo,dsb. Klien Dapat Merequest Cargo Langganannya Masing2x.
note : Apabila Cargo yang dipilih Lokasinya lebih dari 3KM dari Lokasi kami, maka Akan Dikenakan Biaya Pengiriman Tambahan dari Workshop kami ke lokasi Cargo yang dipilih.
Untuk Pengiriman Ke Luar Negeri Saat ini belum Tersedia.
Kami Menyediakan Starter Kid Sampel Potongan Bahan2x.
Adapun Biaya Started Kid Tersebut klik Disini
Harga Tersebut Tidak Termasuk Biaya Cargo Pengiriman seberat 1kg.
(Ongkos kirim Mengunakan Jasa JNE)
Betul, Secara Umum Rak yang Kami buat Mengunakan Metode Bongkar Pasang(Knockdown)
Rak Kami kirim dalam Posisi Tidak Terpasang untuk Menghemat Space dan Biaya Pengiriman.
Untuk Rak Ready Stock Template, Kami sudah Menyertakan Cara Perakitannya.
Untuk Rak Custom Tutorial Cara Perakitannya dalam Bentuk Video.
Note : Anda dapat Merequest Rak Dikirim Dalam Bentuk sudah Terakit(Build up)
Namun Akan Berdampak Ke Space pengiriman dan Biaya Pengiriman yang jadi lebih Besar dan Mahal.
Untuk Rak Custom Ukuran Dan Model
1. Kami Tidak Mengerti Yang Anda Inginkan
2. Model dan Detail Ukuran Tidak Jelas/Tidak Nyambung.
3. Anda Belum Tau Yang Anda Inginkan.
4. Gambar Contoh yang Anda Kasih Dengan ukuran yang di Minta Tidak Nyambung.
5. Anda Comot2x Gambar Dari Google yang ngak jelas ukurannya.
Klik Di sini untuk Penjelasan lebih lanjut
Silakan klik link berikut untuk melihat Cara Menghitung ukuran Rak
1. Sama persis Seperti ini berapa?
2. Barang ini Berapa Harganya?
3. Ukuran Saya Sama Persis Seperti ini
4. Kira2x Berapa Harganya
5. Harga Satuannya?
6. Ada Pricelist / Catalog ?
Maka, Anda Belum Siap untuk Membuat Rak Custom
Silakan Cek Rak yang Sudah Ready Template di link Rak Ready
Untuk Rak Custom Model dan Ukuran.
Proses Pemesanan Akan Memakan Waktu Lebih Lama daripada Ready Template
Adapun Prosedurnya
1.Klien Menentukan Model Rak, Beserta Ukuran Detail, dan Jumlah Pemesanan.
2.Klien Mengisi Form Yang Sudah Tersedia (informasi Alamat,no telp, email)
3.Kami Mengkalkulasi Harga Rak Sesuai Spesifikasi yang diberikan Klien
4.Penawaran Harga Kami Kirim Via Email
5.Klien Mereview Penawaran Yang Kami Berikan.
Apabila Ada Perubahan Spesifikasi model,ukuran atau material, maka Kami akan Menkalkulasi Ulang, dan Membuat Penawaran Harga Baru.
Apabila Harga Sudah Di Sepakati
1.Kami Mengirimkan Invoice pembayaran DP 50% Kepada Klien
2.Setelah Klien Melakukan Dp, Template untuk Printing Kami Kirimkan.
3.Proses Produksi Dihitung Setelah File Desain Kami Terima sesuai Template
4.Masuk Proses Produksi sekitar 7 hari kerja (tergantung Tingkat Kesulitan dan jumlah Pesanan)
5.Klien Melakukan Sisa Pelunasan 50% + Biaya Pengiriman
Untuk Mendapatkan Penawaran harga Mohon Lengkapi Data Berikut
Nama Anda : (Wajib
Brand /Perusahaan : (Wajib )
Alamat : (untuk kami dapat mengkalkulasi estimasi biaya kirim)
Email : (untuk Pengiriman Penawaran Harga)
No WA: (untuk komunikasi)
Penawaran harga Akan Otomatis Terkirim By Sistem Sesuai Dengan Data email yang Anda Isi (mohon isi dengan benar, huruf besar pengaruh)
Kesalahan Penulisan Email akan Menyebabkan Penawaran harga Gagal Terkirim Ke email Anda.
Apabila Data diatas tidak lengkap, mohon maaf Permintaan harga anda tidak kami kalkulasi
Note : Kami tidak mengirimkan Penawaran Lewat WA, Email Only.
Silakan melakukan pertanyaan dan diskusi via WA, namun Penawaran Hanya akan Dikirim Via email.
Waktu Produksi Dihitung Dari
1. Pembayaran Kami Terima
2. Acc Desain
Floor Display
1-2 Unit Timeline Produksi 3-5 hari
3-10 Unit Timeline Produksi 4-7 hari
>11 unit Harap Konfirmasi Kembali
Counter Display
1-2 Unit Timeline Produksi 3-5 hari
3-5 Unit Timeline Produksi 4-7 hari
>11 unit Harap Konfirmasi Kembali
Untuk Spot Print Timeline Produksi Lebih Cepat
Timeline Produksi Akan lebih Lama Apabila Rak Di kirim dalam Bentuk Build Up(Terakit)